Jumat, 30 Desember 2016

ONE PIECE

       
 
Hy guys,kali ini saya akan menerang kan tentang One piece.Ini menurut yg  saya tau aja ya . . . . Baik kita mulai.
   

     
  ONE PIECE adalah serial anime dan manga yg sangat populer saat ini,One Piece menceritakan tentang sekelompok bajak laut yg ingin menemukan harta karun terbesar yaitu ONE PIECE,seperti pada judul anime ini,tokoh utamanya adalah Monkey.D.Luffy.Luffy yg secara tidak sengaja memakan buah iblis gomo-gomo(karet)

      
         One Piece di ciptakan oleh Eiichiro Oda .Ia mulai membuat komik nya pada 1997,sebenarnya Oda ingin menjadi bajak laut sungguhan,karna Oda seorang mangaka jadi ia mengkolaborasikan hobinya dan keinginannya menjadi bajak laut.Akhirnya Oda membuat komik One Piece ini.


         Pada awalnya,Oda berencana anime One piece ini hanya berjalan sekitar 5 tahun saja dan telah menetapkan endingnya.Tapi karna  Oda terlalu menikmatinya,jadi kini alur ceritanya entah kapan akan berakhirnya.


        One piece merupakan manga terpopuler dan terlaris,bukan hanya di Jepang saja tapi sampai ke penjuru Dunia termasuk juga Indonesia.Hingga saat ini One piece memecahkan rekor manga terlaris sepanjang sejarah.


        Cukup sekian informasi dari saya semoga bermanfaat,dan mohon maaf apabila ada kata kata yg kurang tepat . . sampai jumpa lagi.        .



Jangan lupa baca juga artikel tentang  "Kru Mugiwara"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar